BUPATI SAMOSIR BAWA PELAYANAN KE DESA HARIAN
Kominfo Samosir (27/04)Dalam rangkaian Bunga Desa, Bupati Samosir, Vandiko T. Gultom memberikan dan mendekatkan pelayanan kepada masyarakat, Bupati Samosir berkantor di Desa (Bunga Desa ) Harian Kecamatan Onan Runggu, 27/04. Berkantor di Desa Harian dengan membawa berbagai pelayanan, diantaranya pengurusan…