Pemprovsu bersama Pemkab Samosir Gelar Sosialisasi Zoonosis untuk Pengendalian Penyakit Hewan Menular
Kominfo Samosir – (10/10) Pemerintah Provinsi Sumatera Utara melalui Dinas Perkebunan dan Peternakan (Disbunak Provsu) bersama dengan Pemerintah Kabupaten Samosir melakukan Sosialisasi Zoonosis dalam rangka pengendalian penyakit hewan menular khususnya rabies, yang diadakan di Aula Kantor Bupati Samosir,…