BERINTERAKSI LANGSUNG DENGAN MASYARAKAT, BUPATI SAMOSIR PENUHI PERMINTAAN MASYARAKAT DESA LINTONG NIHUTA
Kominfo Samosir (14/11) Bupati Samosir bersama rombongan disambut antusias dan bahagia oleh Ketua Lembaga Adat dan Budaya Lintong Nihuta, Mangihut Naibaho, Anggota DPRD Kabupaten Samosir, Pilipus Pandiangan tokoh masyarakat dan masyarakat. Sebagai tanda suka cita atas kehadiran Bupati,…