PEMKAB. SAMOSIR DUKUNG PROGRAM ADYAKSA PEDULI STUNTING DAN PEMBERIAN MAKANAN BERGIZI GRATIS
Kominfo Samosir (28/02) Pemerintah Kabupaten Samosir dukung Kejaksaan Negeri Samosir memberikan perhatian terhadap anak stunting dan usia lansia. Adyaksa Peduli Stunting yang digelar Kejari Samosir merupakan bentuk kepedulian mengatasi stunting di Desa Bonandolok, dan meningkatkan kesadaran masyarakat dalam…