Bupati Samosir Launching Penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah Tahun 2024.
Kominfo Samosir (5/2). Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST me-launching penyaluran cadangan beras pemerintah bantuan pangan untuk mencegah kemiskinan ekstrem, bertempat di Kantor Pos Pangururan, Senin (5/2). Launching ditandai dengan penyerahan secara simbolis bantuan beras kepada Keluarga Penerima…